Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian menyelenggarakan Pengadaan Jasa Tenaga Pendukung Gelombang IV guna membantu kegiatan perkantoran pada Tahun Anggaran 2019 dengan kualifikasi sebagai berikut :
1.Tenaga Pendukung Teknis Inspektorat Kemenko Perekonomian (Kode : G4-INS-01) :
- a. Wanita sejumlah 1 orang dengan kualifikasi usia minimal 22 tahun dan maksimal 28 tahun;
- b. Pendidikan minimal S1 di bidang Kesekretariatan/Akuntansi/Manajemen/Administrasi Negara/Administrasi Niaga/Komunikasi/Sastra Inggris dengan IPK minimal 3,00 (skala 4,00);
- c.Berpenampilan menarik dan berperilaku baik dan sopan;
- d.Minimal pengalaman kerja 6 bulan;
- e.Memiliki kemampuan yang sangat baik dalam mengoperasikan aplikasi perkantoran;
- f.Memiliki kemampuan berbahasa inggris aktif;
- g.Memiliki kemampuan komunikasi yang baik;
- h.Dapat menjaga rahasia dan dapat dipercaya;
- i.Mampu mengorganisasikan agenda dan dokumen;
- j.Mampu untuk menyajikan desain, analisa informasi dan story telling dalam bentuk infografis;
- k.Memahami isu ekonomi/audit terkini;
- l.Memahami fotografi;
- m.Memiliki motivasi kerja yang baik;
- n.Memiliki pemikiran analisis yang baik;
- o.Mampu bekerja independen dan dalam kelompok secara efektif;
- p.Memiliki NPWP;
- q.Memiliki BPJS Kesehatan aktif (tidak terhutang iuran) atau bersedia menjadi anggota dan membayar iuran BPJS Kesehatan jika diterima;
- r.Tidak menuntut untuk diangkat menjadi PNS/ASN/PPPK.
TATA CARA PENDAFTARAN
Pendaftaran dilakukan secara online melalui
http://rekrutmenp.ekon.go.id/ paling lambat tanggal 21 Februari 2019 pukul 10.00 WIB.
Diharapkan untuk seluruh peserta mengupload foto ukuran post card dan ijazah di http://rekrutmenp.ekon.go.id/ serta mengirimkan scan KTP, Curriculum Vitae (CV), dan transkrip nilai ke alamat e-mail ryzcahyo@ekon.go.id.
Hasil seleksi administrasi akan diumumkan melalui website di atas pada tanggal 22 Februari 2019.
Download Pengumuman lowongan kerja ini (PDF) DISINI Sumber http://www.lokernas.com/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Add your comment